top of page
Bengkel Animasi CG Festival
BEAST 2021 ONLINE
Bengkel Animasi CG Festival (BEAST) adalah event tahunan yang diselenggarakan oleh Bengkel Animasi, dimana seluruh stakeholder industri animasi dan computer graphic (CG) di Indonesia berkumpul dan bertukar wawasan serta informasi, dalam upaya semakin mengembangkan industri di tanah air.
Tahun ini event BEAST diadakan secara online, mengundang narasumber para praktisi asal Indonesia di industri internasional dan lokal.
Job Fair & Exhibitions:
Bunnydog Studios • Brandoville Studios • Infinite Studios • Enspire Studios • Brown Bag Films Bali • Leomotions • Gimbal Zen • Studio Shoh Entertainment • One Animation Indonesia • Afterlab • Kumata Studio • Hompimpa Animation Studio • Shark Animation • Ayena Studio
Webinar Speakers:
Samuel Simanjuntak - Double Negative Montreal
Bobby Liauw - ICON Creative Studio
Wira Winata - Sony Pictures Animation
Masterclass Speakers:
Rudi Siswanto - RIOT Games
Wandah Kurniawan & Yuditya Afandi- Prime1Studio
bottom of page